Tuntaskan Penyaluran Tahun 2025, Pemdes Suka Maju Salurkan BLT DD Tahap Akhir
SUKA MAJU – Pemerintah Desa (Pemdes) Suka Maju secara resmi menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) untuk periode tiga bulan terakhir (Oktober, November, dan Desember) Tahun Anggaran 2025. Penyaluran yang berlangsung di Aula Kantor Desa pada Jumat, 19 Desember 2025 ini merupakan pe...